Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Panas dan Polusi di Jakarta, RK: Kebanyakan Gedung-Beton, Kekurangan Pohon

Binti Mufarida , Jurnalis-Senin, 18 November 2024 |02:01 WIB
Panas dan Polusi di Jakarta, RK: Kebanyakan Gedung-Beton, Kekurangan Pohon
Ridwan Kamil dan Suswono (Foto: Aldhi Chandra/Okezone)
A
A
A

Selanjutnya, RK mengatakan bahwa transportasi Jak Lingko akan diluaskan sehingga ada alternatif bagi masyarakat Jakarta. Kemudian, konversi dari BBM ke motor atau kendaraan listrik. 

“Kita insentif kan ojol ojol yang satu juta seliweran akan kita beri insentif mengubah mesin BBM ke motor listrik,” imbuhnya.

“Kemudian, kita kampanyekan energi solar bangunan Jakarta banyak sekali. Energi terbarukan dan kita akan melakukan satu inovasi yaitu climate budget, anggaran Pemprov Jakarta akan dibikin inovatif setiap sen-nya bisa ditracking untuk mengurangi karbon ujung-ujungnya mengurangi polusi di Jakarta,” pungkasnya.
 

(Arief Setyadi )

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement