Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Pesawat Air Busan Terbakar di Bandara Korsel, Angkut 169 Penumpang dan 7 Awak

Erha Aprili Ramadhoni , Jurnalis-Rabu, 29 Januari 2025 |10:55 WIB
Pesawat Air Busan Terbakar di Bandara Korsel, Angkut 169 Penumpang dan 7 Awak
Pesawat Air Busan Terbakar di Bandara Korsel, Angkut 169 Penumpang dan 7 Awak (Reuters)
A
A
A

Pembuat pesawat Airbus mengatakan mengetahui laporan tentang insiden itu dan sedang berkoordinasi dengan Air Busan.

Maskapai penerbangan murah Air Busan adalah bagian dari Asiana Airlines, yang pada bulan Desember diakuisisi oleh Korean Air.

3. Tragedi Pesawat Jeju Air

Kebakaran itu terjadi sebulan setelah bencana udara paling mematikan di Korea Selatan, saat pesawat Jeju Air yang kembali dari Bangkok jatuh di landasan pacu Bandara Muan saat melakukan pendaratan darurat. Kejadian ini menewaskan semua, kecuali dua dari 181 orang dan awak pesawat. 

Pesawat itu diyakini mengalami kerusakan roda pendaratan saat turun menuju Bandara Internasional Muan, 180 mil selatan Seoul, setelah lepas landas dari Bangkok pada Minggu 29 Desember.

(Erha Aprili Ramadhoni)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement