Lia Eden Berdoa untuk KPK

Gunawan Wibisono, Jurnalis
Senin 16 Februari 2015 16:57 WIB
Lia Eden (Foto: Gunawan/Okezone)
Share :

"Ya ini kan permasalahan yang berat sekali. Presiden juga manusia," katanya.

Lia berpesan kepada Presiden Jokowi untuk tidak tersandera pada kepentingan politik dalam menyelesaikan kisruh KPK-Polri. Karena sepenglihatannya, Jokowi sedang gundah gulana dalam menyelesaikan persoalan tersebut.

"Berusaha untuk menyelesaikan masalah Indonesia tapi ya terjepit dengan masalah dilema politik," tegasnya.

(Susi Fatimah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya