PM Belanda Cari Penyebab Hilangnya Bangkai Kapal Perang

Reni Lestari, Jurnalis
Rabu 23 November 2016 15:01 WIB
Presiden Joko Widodo bersama dengan PM Belanda Mark Rutte. (Foto: Reni/Okezone)
Share :

Sebagaimana diberitakan, bangkai kapal perang Belanda dinyatakan hilang. Belum diketahui siapa yang mengambil bangkai kapal itu.

"Bangkai dari HNLMS De Ruyter dan HNLMS Java tampaknya benar-benar hilang. Banyak bagian dari HNLMS Kortenaer juga hilang," tulis pihak Kementerian Pertahanan Belanda dalam keterangan persnya, Jumat 18 November 2016.

Dalam upaya ekspedisi yang berlangsung tahun ini, tim pencari tidak menemukan satu pun bangkai kapal yang dimaksud, kecuali lubang bekas kapal tersebut di dasar laut. Hal itu diketahui dari teknologi sonar untuk memetakan jejak kapal tersebut.

(Rahman Asmardika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya