Perpustakaan Tertinggi Telah Dibangun di Indonesia, Berikut Deretan Perpustakaan Unik Lain di Dunia

Yudhistira Dwi Putra, Jurnalis
Jum'at 15 September 2017 08:01 WIB
Share :

Lalu, dimanakah letak perpustakaan terbesar, terkecil, tertua? Berikut daftarnya:

1. Perpustakaan Terbesar (Library of Congress, Washington, D.C, Amerika Serikat)

Library of Congress (LOC) masih menjadi perpustakaan terbesar di dunia. Menurut Guinness, LOC adalah perpustakaan terbesar dari segi luas rak buku dan total koleksi bukunya. Berdasar data yang didapat dari situs resmi LOC, perpustakaan ini memiliki koleksi 61 juta manuskrip dan koleksi buku langka terbesar di Amerika Utara, termasuk naskah deklarasi kemerdekaan Amerika Serikat.

Selain itu, pada katalog perpustakaan ini mendaftar lebih dari 32 juta judul bahan pustaka yang ditulis dalam 470 bahasa. LOC juga menyimpan lebih dari satu juta judul terbitan pemerintah Amerika Serikat, satu juta terbitan surat kabar dari seluruh dunia yang terkumpul sejak 3 abad terakhir, 33 volume surat kabar yang dijilid, 500.000 gulung mikrofilm, 6.000 judul komik, 13,7 juta lembar foto dan gambar arsitektur hingga 2,7 juta judul rekaman suara dan musik.

2. Perpustakaan Terkecil (Little Free Library, Amerika Serikat)

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya