KPK Minta Calon Kepala Daerah Laporkan Kekayaan dengan Jujur

Puteranegara Batubara, Jurnalis
Senin 08 Januari 2018 16:38 WIB
Juru Bicara KPK, Febri (foto: Putera/Okezone)
Share :

 (Baca juga: Pengawasan Ekstra Ketat Dinilai Mampu Cegah Politik Uang di Pilkada 2018)

(Baca juga: Mengintip Jadwal Tahapan Pilkada Serentak 2018)

(Baca juga: Polri Pantau Ketat Medsos saat Pilkada Serentak)

Febri menuturkan, terkait dengan pengawasan Pilkada 2018, KPK baru menjalani komunikasi dengan pihak Kepolisian. Tetapi, kata Febri kedepannya juga akan berkordinasi dengan pihak penyelenggara Pemilu.

"Komunikasinya baru dengan pihak kepolisian. Nanti tidak tertutup kemungkinan kami akan berkoordinasi dengan Bawaslu. Kami akan kerja sama," papar Febri.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya