Ditanya Kesiapan Ikuti Fit and Proper Test Cawagub DKI, Suhaimi: Mengalir Saja

Fadel Prayoga, Jurnalis
Jum'at 04 Januari 2019 09:03 WIB
Ketua Fraksi PKS DPRD DKI Jakarta Abdurrahman Suhaimi. (Foto: Fadel Prayoga/Okezone)
Share :

Saat ini, lanjut Suhaimi, dirinya masih menunggu jadwal fit and propert test. Waktu uji seleksi itu akan dirundingkan bersama seluruh kandidat cawagub DKI.

"Nanti kan pasti akan dibicarakan di tim itu dulu, nanti kan baru mereka bikin timeline, bikin jadwal. Nanti kan pasti akan diundang. Nanti kita-kita yang dicawagubkan diberitahukan tanggal sekian. Sekarang nunggu jadwal dan seterusnya," jelas dia.

(Hantoro)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya