PDIP Optimis Suara Jokowi-Ma'ruf Signifikan di Kampung Halaman SBY

Fahreza Rizky, Jurnalis
Jum'at 25 Januari 2019 18:09 WIB
Sekretaris Tim TKN Jokowi-KH Maruf, Hasto Kristyanto (kedua dari kiri). Foto: Okezone/Fahreza Rizky
Share :

"Jadi kita tahu hatinya kemana. Bersama-sama Ibu Mega keliling Jawa Timur dan bersama dengan almarhum Gus Dur selalu bersama-sama," kata Hasto.

 

Lalu ada lagi Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa. Nama terakhir ini adalah mantan menterinya Jokowi yang menambah energi positif pemenangan Jokowi-Ma'ruf.

(Rachmat Fahzry)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya