Buni Yani Akan Dipindah ke Kamar Santri di Lapas Gunung Sindur

CDB Yudistira, Jurnalis
Kamis 07 Februari 2019 08:52 WIB
Buni Yani di Lapas Gunung Sindur, Bogor. (Foto: Okezone)
Share :

Menurut Aris, salah satu pertimbangannya dengan melihat keseharian Buni Yani. Dia dinilai memiliki pengetahuan agama yang cukup baik dan bisa dimaksimalkan untuk lingkungan lapas.

"Beliau kan ngaji, gabung sama santri. Pertama, dia itu enggak (bisa) ada yang ngerokok, kalau kumpul sama orang-orang santri tentunya lebih baik nantinya, nyaman, (penempatan) itu dari kita," ucap Aris.

"Kita lihat assessment ini orangnya gimana? Enggak sembarangan main taruh, ada assessment dulu. Kalau dia ada pengetahuan agamannya tinggi, ya kita manfaatkan saja buat dia sendiri maupun buat lingkungnnya. Memang ada kelompok santri di situ. Satu kamar isinya 10 sampai 12 orang," ujar Aris.

Saat ini, lanjut dia, ‎Buni Yani tengah menjalani masa pengenalan lingkungan. Buni Yani ditempatkan di blok umum selama menjalani masa pengenalan lingkungan dengan rentang waktu 1 sampai 10 hari.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya