Sebelumnya, Hary Tanoe memimpin langsung kegiatan fogging di Kota Sibolga. Dia berharap, semoga aksi nyata fogging yang dilaksanakan secara serentak bisa dirasakan dan membantu masyarakat Indonesia.
"Tentunya diharapkan wabah demam berdarah bisa berkurang," ucap Hary Tanoe.
Baca Juga: Fogging Nasional Perindo, Hary Tanoe Berharap Wabah DBD di Indonesia Berkurang
(Fiddy Anggriawan )