Seekor Beruang Dipenjara Seumur Hidup Usai Serang 2 Orang

Rachmat Fahzry, Jurnalis
Jum'at 12 April 2019 14:19 WIB
Katya, beruang betina yang dipenjara seumur hidup di Kazakhtan. Foto/Daily Mail
Share :

Setelah itu, Katya juga menyerang seorang pria bernama Viktor O yang saat itu berusia 28 tahun.

Pria yang dilaporkan mabuk itu mencoba bersalaman dengan beruang Katya, mengabaikan tanda-tanda peringatan, dan berakhir mendapat serangan.

Seorang tahanan Igor Tarakanov (43) mengatakan bahwa Katya tenang serta tidak agresif. “Dia memuja hal-hal manis yang diberikan tahanan, seperti permen, biskuit, apel.”

"Berkomunikasi dengan seekor binatang membuat waktuku di sini tidak begitu menyakitkan," kata dia.

(Rachmat Fahzry)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya