Perekonomian Venezuela Runtuh, Warga Kembali ke "Sistem Barter"

Agregasi VOA, Jurnalis
Jum'at 24 Mei 2019 08:36 WIB
Perekonomian Venezuela kini runtuh dan warga kesulitan untuk sekedar bertahan hidup sehari-hari. (foto : ilustrasi). (AP)
Share :

Kementerian Pertanian Venezuela mempromosikan bisnis semacam ini.

Maria Garcia, dari Institut Penelitian Pertanian mengatakan, “Petani-petani dari seluruh negeri datang untuk menukarkan benih-benih tanaman mereka dengan produk-produk lain.”

Tetapi pakar ekonomi mengatakan, jenis perdagangan barter seperti jaman kuno itu merupakan pertanda yang jelas bahwa ekonomi telah runtuh.


Baca Juga : Agen Federal AS Serbu Kedutaan Venezuela di Washington, Tangkapi Aktivis Anti-Kudeta

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya