Terminal Kampung Rambutan Tambah 200 Bus untuk Arus Mudik Tahun Ini

Sarah Hutagaol, Jurnalis
Senin 27 Mei 2019 13:14 WIB
Bus-bus di Terminal Kampung Rambutan, Jakarta Timur. (Foto: Okezone)
Share :

Sementara untuk harga tiket, Jumali mengungkapkan dari tahun lalu hingga kini belum ada kenaikan. Namun untuk tiket ekonomi mempunyai harga batas bawah dan atas.

"Tiket sampai saat ini belum ada kenaikan karena pemerintah sampai saat ini, bahkan dari tahun kemarin, juga tidak ada mengatur untuk tiket, kecuali ekonomi. Namun demikian, kita serahkan ke pasar, dan itu ada batas atas dan batas bawah," tuturnya.

(Hantoro)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya