Duka Ahok, Fadli Zon, Fahri Hamzah dan Rocky Gerung untuk Ani Yudhoyono

Sarah Hutagaol, Jurnalis
Sabtu 01 Juni 2019 13:55 WIB
Ani Yudhoyono (Instagram)
Share :

“Melampaui waktu. Meninggalkan kisah.... Selamat jalan Ibu Ani,” tulisnya melalui akun @rockygerung.

Warganet juga merespons kabar duka atas meninggalnya Ani Yudhoyono dengan memunculkan tanda pagar #RIPAniYudhoyono dan #SelamatJalanIbuAni. Kedua tagar kini jadi topik paling banyak dibicarakan di Twitter.

Ani Yudhoyono meninggal di Singapura, Sabtu siang. Jenazahnya akan dipulangkan ke Indonesia, Minggu 2 Juni besok dan rencananya dimakamkan di TMP Kalibata, Jakarta.

(Salman Mardira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya