Trump Sebut Iran Ngibul Telah Tangkap 17 Agen CIA

Rachmat Fahzry, Jurnalis
Selasa 23 Juli 2019 10:33 WIB
Presiden AS Donald Trump. Foto/Reuters
Share :

Trump mengatakan Iran juga berbohong soal kehilangan pesawat tak berawak (drone) yang sebelumnya dia umumkan telah dihancurkan oleh kapal perang AS di dekat pintu masuk ke Teluk Persia.

Trump mengatakan Iran tidak menghormati Amerika Serikat, dan dia menyebut Iran negara campur aduk.

"Mereka memiliki banyak masalah," katanya. "Jadi, apa pun itu, aku hanya akan duduk dan menunggu melihat apakah Teheran akan setuju untuk menegosiasikan batasan program nuklirnya dan kegiatan lainnya.”

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya