Mahfud MD Sebut Pemicu Konflik Papua Hanya Kesalahpahaman

Taufik Budi, Jurnalis
Kamis 22 Agustus 2019 16:33 WIB
Mahfud MD di Semarang (foto: Taufik Budi/inews)
Share :

Mahfud juga mengapresiasi langkah sejumlah pihak yang mengedepankan kerukunan bangsa. Sebab, tokoh-tokoh adat dan tokoh masyarakat juga memiliki peranan sangat penting untuk menjaga persatuan bangsa.

“Sekarang saya melihat tokoh-tokoh adat, tokoh-tokoh pemerintah pusat, daerah, dan tokoh masyarakat saya kira sudah mengarah ke sana (bersatu). Untuk kita segera bersatu dan mengakhiri kesalahpahaman yang sebenarnya tidak terlalu serius,” beber dia.

 Baca juga: Menkominfo Belum Pastikan Kapan Pembatasan Internet di Papua Dihentikan

“Itu kan hanya kesalahpahaman antar-anak muda yang yang sangat sedikit jumlahnya dan tidak menyangkut hal-hal yang sangat prinsip sebenarnya. Insya Allah akan selesai,” tandasnya.

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya