Pasien BPJS Kesehatan Protes Sikap Diskriminasi Klinik Jantung di Indramayu

Giri Hartomo, Jurnalis
Selasa 27 Agustus 2019 20:25 WIB
Ilustrasi (Okezone)
Share :

Menurut Iqbal, seharusnya tidak ada perbedaan yang didapatkan pasien pengguna BPJS Kesehatan maupun uang bayar. Termasuk juga dalam hal pelayanan karena menurutnta, hak mereka sebagai pasien juga sama.

“Seharusnya tidak ada perbedaan pelayanan antara pasien BPKS Kesehatan dengan umum (bayar cash). Termasuk itu (mengikuti nomor antrean). Kita akan selediki dan tindaklanjuti,” tegasnya.

(Salman Mardira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya