Keseruan Iriana Jokowi dengan Siswa Paud di Cirebon

Fathnur Rohman, Jurnalis
Kamis 03 Oktober 2019 10:51 WIB
Iriana Jokowi saat bertemu dengan siswa Paud di Cirebon (Foto: Fathnur Rohman)
Share :

Salah satu anak kemudian maju dan bernyanyi. Dengan tingkah lucunya, ia bernyanyi di hadapan teman-temannya dan Iriana.

"Mau nyanyi. Senangnya, senangnya kalau sekolah di pendidikan usia dini," kata anak kecil tersebut.

Kepala Paud Tunas Bangsa, Yayah Robiyah mengaku senang dengan kunjungan Ibu Negara di tempatnya. Ia berharap, dengan adanya kunjungan tersebut, para ibu-ibu bisa lebih percaya dengan Paud Tunas Bangsa.

Kunjungan Iriana di Paud Tunas Bangsa ditutup dengan penyerahan bantuan oleh OASE KK. Bantuan yang diberikan, berupa perangkat edukasi sebanyak tiga paket, 1.000 bibit tanaman sayur dan buah, dan sebagainya.

(Arief Setyadi )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya