Uu Ruzhanul Ajak Lulusan Perguruan Tinggi Bangun Jabar

Wilda Fajriah, Jurnalis
Kamis 19 Desember 2019 18:15 WIB
Wakil Gubernur Jabar, Uu Ruzhanul Ulum saat menghadiri wisuda XLI Universitas Winaya Mukti, Kamis (19/12/2019) (Foto: Humas Jabar)
Share :

Sedangkan, Kepala Lembaga Layanan Direktorat Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah IV Jabar-Banten Uman Suherman mengimbau kepada seluruh Perguruan Tinggi untuk memerhatikan dua hal, yakni meraih kepercayaan dari masyarakat dan akreditasi.

"Daya serap bergangtung pada kompetensi. Maka, kapasitas dosen perlu ditingkatkan agar dosen mampu membentuk mahasiswa atau lulusan berkompetensi," kata Usman.

"Sehingga PTN/PTS tidak ada dikotomi lagi, kita hadirkan bersama kampus berkualitas menyongsong ekonomi 4.0," tambahnya. (adv) (wil)

(Risna Nur Rahayu)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya