Komite Keselamatan Jurnalis Desak Polisi Usut Kekerasan terhadap Jurnalis MNC

Muhamad Rizky, Jurnalis
Jum'at 07 Februari 2020 15:20 WIB
Ilustrasi (Dok Okezone)
Share :

Baca Juga : Bentrok Eksekusi Lahan di Riau, Wartawan MNC Group Dianiaya & Kamera Dirampas

Namun, tiba-tiba sejumlah petugas keamanan PT Nusa Wana Raya (NWR) menendang, memukul, bahkan menyeret Indra. Ketika kekerasan terjadi, Indra sudah menjelaskan bahwa dia bekerja sebagai jurnalis televisi. Indra mencoba berlindung di areal perkebunan namun tetap dianiaya dan kamera dirampas serta dirusak. Setelah menganiaya, para petugas keamanan ini menyekap Indra.

Kamera Indra, yang merekam bukti penganiayaan yang dilakukan oleh para petugas keamanan terhadap warga, juga belum dikembalikan. Akibat penganiayaan ini Indra mengalami luka memar di beberapa bagian badan dan tangan.


Baca Juga : IJTI Desak Polisi Tindak Tegas Pelaku Penganiayaan Terhadap Jurnalis MNC

(Erha Aprili Ramadhoni)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya