199 Drum Material Diangkut dari Area Terpapar Radiasi di Batan Indah

Hambali, Jurnalis
Rabu 19 Februari 2020 11:44 WIB
Perumahan Batan Indah, Tangerang Selatan terpapar radiasi radioaktif (Foto: Okezone)
Share :

TANGSEL - Proses clean up atau pembersihan di area terpapar radiasi limbah radioaktif di Perumahan Batan Indah, Setu, Tangerang Selatan (Tangsel), memasuki hari ke-7 pada Rabu (19/2/2020).

Total petugas gabungan di lokasi telah berhasil mengangkut 199 drum berisi material tanah dan vegetasi yang diindikasikan terkontaminasi limbah radioaktif Cesium 137.

Kepala Badan Tenaga Nuklir Nasional (Batan), Anhar Riza Antariksawan terlihat memimpin briefing kegiatan clean up. Kepada para petugas, dia memberikan motivasi dan pesan untuk terus menjaga kondisi kesehatan.

"Kepada para petugas clean up agar tetap semangat, ini adalah pekerjaan menyelamatkan masyarakat," ucapnya.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya