Pemkot Malang Siapkan Opsi Karantina bagi Para Pendatang

Avirista Midaada, Jurnalis
Kamis 02 April 2020 13:59 WIB
Wali Kota Malang, Sutiaji (Foto: Okezone.com/Avirista Midaada)
Share :

"Tapi ini untuk isolasi pasien yang asalnya positif terus negatif kan ada swab kedua, yang kedua ini tidak ditaruh di rumah sakit karena penumpukan pasien jadi diharapkan dikembalikan ke daerah," lanjutnya.

Sebagaimana diberitakan sebelumnya, di Kota Malang terdapat tambahan satu pasien positif corona yang artinya terdapat total lima pasien positif corona dari Kota Malang. Tiga dari lima pasien tersebut telah dinyatakan sembuh dan telah dipulangkan ke rumah masing-masing.

(Rizka Diputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya