Sebagian Negara di Eropa Masuk Gelombang Kedua Covid-19, Ini Penjelasan IDI

Binti Mufarida, Jurnalis
Sabtu 07 November 2020 18:05 WIB
Foto: Shutterstock
Share :

Zubairi juga mengatakan saat ini di wilayah Eropa kenaikan kasus Covid-19 per hari lebih dari 100 ribu kasus. Sementara di Amerika saat ini sekitar 70 ribu kasus per hari.

“Untuk diketahui Eropa itu sudah jauh di atas 100.000 kasus perhari peningkatannya. Amerika saat ini sekitar 70 ribuan,” ungkapnya.

Sehingga, saat ini beberapa negara juga menerapkan lockdown. Pasalnya positivity rate melebihi dari target WHO yakni lebih 5%. Padahal, menjadi prasyarat untuk membuka lockdown adalah positivity rate dibawah 5%.

“Dan itu kalau di beberapa negara 5% menjadi prasyarat untuk membuka Lockdown,” kata Zubairi.

(Khafid Mardiyansyah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya