Moderna Tetapkan Biaya Vaksin Covid-19 Antara Rp350 Ribu - Rp518 Ribu

Agregasi VOA, Jurnalis
Minggu 22 November 2020 16:42 WIB
Ilustrasi. (Foto: RFI)
Share :

BACA JUGA: Vaksin Covid-19 Besutan Pfizer dan BioNTech 94% Efektif pada Lansia

Moderna mengatakan vaksin eksperimentalnya 94,5 peresen efektif untuk mencegah Covid-19, berdasarkan data sementara dari uji klinis tahap akhir. Hal ini menjadikan Moderna menjadi pengembang kedua yang melaporkan hasil yang jauh melebihi harapan setelah Pfizer dan mitranya BioNTech.

Uni Eropa (UE) telah melakukan pembicaraan dengan Moderna untuk vaksin Covid-19 eksperimental setidaknya sejak Juli.

(Rahman Asmardika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya