Kisah Petugas KPPS Jemput Bola agar Pasien Covid-19 Bisa Nyoblos

Avirista Midaada, Jurnalis
Rabu 09 Desember 2020 17:03 WIB
Petuga jemput bola ke rumah pasien Covid-19 agar tetap bisa nyoblos (Foto : Okezone.com/Avirista)
Share :

Sebagai Informasi, kontestasi Pilkada Malang 2020, diikuti oleh dua pasangan calon, yakni Sanusi dan Didik Gatot Subroto yang merupakan petahana, dan pasangan Lathifah Shohib, dan Didik Budi Muljono.

Sanusi-Didik, diusung oleh enam partai politik yakni Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Partai Nasdem, Partai Demokrat, Partai Golkar, Partai Gerindra, dan Partai Persatuan Pembangunan (PPP). Sementara Lathifah-Didik, diusung oleh PKB, dan Partai Hanura.

Selain itu keduanya, ada pasangan calon nomor urut 3 dari jalur perseorangan yakni Heri Cahyono, dan Gunadi Handoko.

(Angkasa Yudhistira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya