Polisi Bubarkan Peserta Aksi 1812, Mobil Komando Massa Habib Rizieq Jalan Mundur

Tim Okezone, Jurnalis
Jum'at 18 Desember 2020 13:56 WIB
Mobil komando masa Habib Rizieq (Foto Okezone)
Share :

Atas tindakan polisi ini massa mundur menjauh dari Jalan Medan Merdeka Barat. Bahkan mobil komando yang dipasang berbagai spanduk tuntutan terpaksa berjalan mundur atas desakan polisi.

Sempat terjadi adu mulut dan ketegangan antara massa terdepan dengan polisi yang mendesak. Polisi tanpa ampun membubarkan massa.

"Penjara aja semua," kata salah satu massa.

"Mundur dulu," timpal polisi.

(Fahmi Firdaus )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya