Polisi Tetapkan 7 Tersangka Terkait Aksi 1812

Muhamad Rizky, Jurnalis
Senin 21 Desember 2020 17:09 WIB
Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya Kombes Yusri Yunus. (Foto : Okezone/Harits Tryan Akhmad)
Share :

Sebagaimana diketahui, dalam aksi bela Habib Rizieq Shihab polisi menangkap sebanyak 455 pendemo di kawasan Jabodetabek pada Jumat, 18 Desember 2020 lalu.

Baca Juga : Pekan Depan Korlap Aksi 1812 Rizal Kobar Bakal Dipanggil Polisi

"Ada yang ditemukan membawa ganja di daerah Depok. Ada juga yang ditemukan membawa senjata tajam," terangnya.

Baca Juga : Polisi Kantongi Identitas Pembacok Anggota Polisi saat Aksi 1812

(Erha Aprili Ramadhoni)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya