Positif Covid-19, Gubernur Khofifah Jalani Isolasi Mandiri

Avirista Midaada, Jurnalis
Sabtu 02 Januari 2021 17:25 WIB
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa (Foto: Instagram/@khofifah.ip)
Share :

Baca Juga : Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa Positif Covid-19

Mantan menteri sosial ini pun mengingatkan masyarakat di Jawa Timur agar tetap mematuhi protokol kesehatan dan tidak menganggap remeh virus Corona.

"Kepada seluruh masyarakat Jawa Timur, saya mohon untuk tetap mematuhi protokol kesehatan. Jangan pernah menyepelekan virus ini. Semoga Allah SWT melindungi kita semua dan bangsa Indonesia . Aamiin," tandasnya.

(Angkasa Yudhistira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya