Berikut Jadwal Sim Keliling di Jakarta, Hari Ini Tutup Pukul 12.00 WIB

Fakhri Rezy, Jurnalis
Minggu 10 Januari 2021 07:13 WIB
SIM Keliling (Okezone)
Share :

 Baca juga; Cegah Penyebaran Covid-19, Ditlantas Polda Metro Maksimalkan Pelayanan SIM-STNK Online

Untuk diketahui bahwa layanan bus SIM Keliling hanya dapat memperpanjang SIM yang masih berlaku saja yakni SIM A dan SIM C. Bagi SIM yang telah habis masa berlakunya harus membuat permohonan SIM baru.

Warga yang ingin mengurus perpanjangan SIM diimbau untuk tetap menjaga jarak fisik dan menerapkan protokol kesehatan pencegahan Covid-19. Seperti Mengenakan masker, cuci tangan dengan hand sanitizer, jaga jarak dengan pemohon lainnya, dalam kondisi sehat atau tidak memiliki suhu tubuh di atas normal serta membawa alat tulis sendiri seperti pulpen.

(Fakhri Rezy)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya