Terduga Teroris di Tangerang Berperan sebagai Pencari Dana

Puteranegara Batubara, Jurnalis
Rabu 24 Maret 2021 15:16 WIB
Ilustrasi (Foto: Shutterstock)
Share :

Baca juga: Polisi Sebut Anggota & Simpatisan Jamaah Islamiyah Berjumlah 6.000 Orang

"Diharapkan ketika usaha dari para anggota JI ini berkembang tentunya akan memberi nilai lebih infaq yang semakin besar yang masuk di dalam keuangan organisasi JI," ucap Rusdi.

Dengan besarnya infaq, kata Rusdi, maka keuangan dari kelompok tersebut makin besar dan digunakan untuk mempertahankan eksistensi dari jaringan kelompok tersebut.

"Dan tentunya ketika keuangan semakin besar ini Jadi bagian bagaimana JI bisa menjaga dan mempertahankan eksistensi organisasi," ujar Rusdi.

(Fakhrizal Fakhri )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya