Irak di Ambang Perang Saudara

Agregasi Sindonews.com, Jurnalis
Minggu 27 Juni 2021 03:23 WIB
Ilustrasi (Foto : Reuters)
Share :

PM bersumpah, "Bahkan jika pemerintah diancam, kami tidak akan menangguhkan tindakan anti-korupsi dan kami siap mengorbankan segalanya."

Perang melawan korupsi berada di puncak tuntutan protes besar-besaran yang meletus di Irak sejak Oktober 2019.

Irak adalah salah satu negara paling korup di dunia, menurut indeks Transparency International selama beberapa tahun terakhir.

(Angkasa Yudhistira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya