Saddam Hussein Memohon Jangan Ditembak saat Diseret Keluar dari Lubang

Susi Susanti, Jurnalis
Senin 13 Desember 2021 16:22 WIB
Penangkapan Presiden Irak Saddam Hussein (Foto: AFP)
Share :

Seorang tentara kemudian naik ke atas patung raksasa itu dan memasang rantai di leher patung itu sebelum menutup wajahnya dengan bendera AS.

Kemudian dia melilitkan bendera Irak ke leher patung itu sebelum patung itu dirubuhkan dengan sorak-sorai yang meriah.

Penduduk setempat kemudian mulai menghancurkan kepala beton dan menyeretnya ke jalan.

“Sadam pergi! Saddam pergi!” adalah nyanyian di seluruh negeri sebelum patungnya runtuh.

Diketahui, Hussein telah memerintah Irak dengan tangan besi selama beberapa dekade dan telah melakukan tindakan brutal yang tak terhitung jumlahnya pada rakyatnya sendiri.

Selama masa pemerintahannya, tiran itu mengusir 40.000 Muslim Syiah dan melancarkan serangan udara terhadap Iran, yang menyebabkan perang antara kedua negara, merenggut nyawa sekitar satu juta orang.

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya