AS Minta Dewan HAM PBB Rilis Laporan Terbaru di Xinjiang

Andika Shaputra, Jurnalis
Rabu 27 Juli 2022 11:40 WIB
Foto: Antara
Share :

Namun di Beijing, Juru Bicara Kementerian Luar Negeri China Wang Wenbin mengatakan, Bachelet menyaksikan secara langsung seperti apa Xinjiang yang sebenarnya disebut sebuah kawasan dengan keamanan dan stabilitas serta pembangunan yang kuat dan berkelanjutan. Sehingga rakyatnya mempunyai kehidupan yang bahagia dan memuaskan.

Wang mengatakan bahwa sikap China mendapat dukungan dari negara-negara berkembang. “Perhitungan sejumlah kecil negara yang menggunakan Xinjiang untuk terlibat dalam manipulasi politik, menodai reputasi China dan menahan serta menekan China tidak akan berhasil,” kata Wang.

(Fahmi Firdaus )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya