Rekonstruksi di Bekas Rumah Dinas Irjen Ferdy Sambo Peragakan Adegan Pembunuhan

Ari Sandita Murti, Jurnalis
Selasa 30 Agustus 2022 10:15 WIB
Kadiv Humas Mabes Polri, Irjen Dedi Prasetyo (foto: MNC Portal)
Share :

Baca juga: Komnas HAM: Bharada E Hadiri Rekonstruksi Brigadir J untuk Menyatakan Kebenaran Versi Dia

Berdasarkan pantauan, mobil taktis milik Brimob Polri itu tampak masuk ke komplek Polri Duren Tiga dan langsung menuju ke sekitar bekas rumah dinas Irjen Ferdy Sambo. Mobil tersebut lantas berparkir di ujung Jalan Duren Tiga Barat, yang searah dengan jalan samping rumah dinas Irjen Sambo.

Baca juga: Hadiri Rekonstruksi Pembunuhan Brigadir J, Ferdy Sambo Dikawal Tiga Mobil Taktis

Ada pula anggota Brimob Polri berseragam loreng hijau dan membawa senapan laras panjang menjaga di depan pintu masuk, baik pintu masuk bagian depan rumah maupun bagian samping rumahnya. Selain itu, ada pula anggota Provos Polri yang menjaga pintu masuk Komplek Polri dan di sekitar rumah dinas Kadiv Propam Polri.

(Fakhrizal Fakhri )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya