Polisi Akan Tindak Tegas Pelaku Penimbunan BBM

Erfan Maaruf, Jurnalis
Kamis 01 September 2022 16:06 WIB
Kapolda Metro Jaya, Irjen Fadil Imran (Foto: Jonathan Simanjuntak)
Share :

Sebelumnya, Polda Metro Jaya, Kodam Jaya hari dan Pemda DKI Jakarta akan melakukan pengamanan dalam rangka kenaikan harga BBM yang kemungkinan akan diumumkan pemerintah dalam waktu dekat.

Fadil menyampaikan paparan perihal antisipasi pengamanan efek kenaikan harga BBM. Dia meminta semua jajaran untuk bekerjasama menjaga keamanan wilayah DKI Jakarta sebelum maupun sesudah diumumkannya kenaikan harga BBM oleh pemerintah pusat.

"Kalau ibukota ini aman, insyaallah yang lainnya akan aman," katanya.

Baca juga: Jadi Lokasi Street Race, Jalan Benyamin Sueb Ditutup Mulai Nanti Malam

(Fakhrizal Fakhri )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya