Harga BBM Naik, Riza Patria Pastikan Tarif Transjakarta dan Kapal ke Pulau Seribu Tak Naik

Irfan Maulana, Jurnalis
Minggu 11 September 2022 13:07 WIB
Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria/Irfan Maulana
Share :

Sedangkan, untuk kapal ke pulau seribu yang disediakan Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta juga bervariasi.

Mengutip dari laman pulauseribu.jakarta.go.id/, terdapat beberapa kelompok harga tiket kapal menuju Pulau Seribu. Berikut rinciannya:

Harga tiket kelompok satu yang meliputi Muara Angke-Pulau Untung Jawa, Muara Angke-Pulau Pari dan Muara Angke-Pulau Lancang yakni Rp 23 ribu sekali jalan.

Lalu, kelompok dua yang meliputi Muara Angke-Pulau Pramuka, Muara Angke-Pulau Payung, Muara Angke-Pulau Tidung, Muara Angke-Pulau Kelapa, Muara Angke-Pulau Panggang dan Muara Angke-Pulau Kelapa Rp 28 ribu sekali jalan.

Kemudian, kelompok 3 yang meliputi Muara Angke-Pulau Sabira Rp 38.000 sekali jalan. Kapal tersebut melayani rute menuju Pulau Seribu dengan rute sebagai berikut:

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya