Genjot Perolehan Suara Perindo, HT Akan Turun di Salah Satu Dapil di Jakarta

Nur Khabibi, Jurnalis
Jum'at 23 September 2022 18:46 WIB
Ketua Umum Partai Perindo, Hary Tanoesoedibjo (Foto: MPI)
Share :

"Mudah-mudahan nanti kalau mau turun dapat 50-60 (ribu) kan lumayan juga," ucapnya.

Terlepas dari hal tersebut, HT menegaskan yang terpenting adalah bagaimana kerja kader Partai Perindo dari pusat hingga daerah. Dengan kerja yang sesuai kebutuhan rakyat, maka Partai Perindo akan mempunyai ruang tersendiri di hati rakyat sehingga mereka memutuskan untuk memberikan hak suaranya ke partai yang mempunyai tagline Untuk Indonesia Sejahtera ini.

"Intinya semua harus kerja, kita kerja cerdas kita kerja keras untuk memaksimalkan perolehan kursi, ini yang harus kita lakukan bersama-sama," pungkasnya.

(Khafid Mardiyansyah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya