Data Terbaru Gempa Cianjur, Meninggal 334 Orang Luka Berat 553

Muhammad Farhan, Jurnalis
Minggu 04 Desember 2022 18:40 WIB
Cecep S. Alamsyah. (Foto: Tangkapan layar)
Share :

Berdasarkan informasi dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), lokasi gempa berada di titik koordinat 6,82 Lintang Selatan (LS), 107,06 Bujur Timur (BT).

Lokasi tersebut berjarak sekira 8 km dari arah barat laut Kabupaten Cianjur. Pusat gempa diketahui berada di kedalaman 10 km. 

(Qur'anul Hidayat)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya