Kepala Bidang (Kabid) Kedaruratan dan Logistik BPBD Gunungkidul Sumadi mengatakan, pasca suara dentuman terdengar, pihaknya langsung melakukan penelusuran. Mereka juga melakukan pendataan sejauh mana dentuman tersebut didengar warga Gunungkidul.
Baca berita selengkapnya di sini: Dentuman Misterius yang Gegerkan Warga Gunungkidul, Diduga Bersumber dari Sini
(Qur'anul Hidayat)