Pria Iran Ditemukan Meninggal di Sungai Prancis, Diduga Bunuh Diri karena Kecewa Tindakan Keras di Protes Iran

Susi Susanti, Jurnalis
Rabu 28 Desember 2022 12:40 WIB
Pria Iran ditemukan tenggelam di sungai Prancis (Foto: AFP)
Share :

Mohadjer mengatakan bahwa Moradi dalam video tersebut mengatakan dia "tidak dapat hidup dengan damai, nyaman di sini - di mana dia terintegrasi dengan sangat baik -" sementara orang Iran dibunuh.

Seperti diketahui, protes telah mencengkeram Iran selama lebih dari tiga bulan.

Kelompok Hak Asasi Manusia Iran (IHR) yang berbasis di Oslo mengatakan Selasa 476 pengunjuk rasa telah tewas. Setidaknya 100 orang Iran mempertaruhkan nyawanya untuk eksekusi mati atas protes tersebut, selain dua pemuda yang telah dieksekusi.

Badan keamanan utama Iran pada awal Desember menyebutkan korban tewas lebih dari 200 orang, termasuk petugas keamanan.

Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) pada bulan lalu mengatakan setidaknya 14.000 orang telah ditangkap sejak kerusuhan nasional dimulai.

(Susi Susanti)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya