Pemprov DKI Tuntaskan 942 Proyek Penanganan Banjir pada April 2023

Antara, Jurnalis
Kamis 19 Januari 2023 14:59 WIB
Plt Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono (Foto : Antara)
Share :

Presiden Joko Widodo atau Jokowi sebelumnya meresmikan proyek dua bendungan kering itu pada 23 Desember 2022.

Kepala Negara menyebutkan dua bendungan itu ditargetkan mereduksi banjir di Jakarta sekitar 30,6 persen atau sekitar 12 kelurahan tidak terdampak banjir.

Bendungan Ciawi ini adalah bendungan kering (dry dam) ini sudah dimulai pembangunannya tahun 2016 dan bisa menampung kurang lebih 6,05 juta meter kubik. Sedangkan Bendungan Sukamahi mampu menampung kapasitas 1,7 juta meter kubik.

(Angkasa Yudhistira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya