Taman Margasatwa Ragunan Akan Direvitalisasi, Pemprov DKI Sediakan Rp130 Miliar

Muhammad Refi Sandi, Jurnalis
Sabtu 04 Februari 2023 04:10 WIB
Ilustrasi/ Doc: Okezone
Share :

Endah membuka peluang untuk menutup sementara atau buka secara parsial saat proses 'beautifikasi' berlangsung.

"Mungkin kita bisa lakukan pembukaan secara parsial ya. Jadi nanti zona-zona dulu satu-satu kita selesaikan supaya pengunjung masih bisa ada yang masuk ke dalam kawasan TMR," tuturnya.

(Nanda Aria)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya