Diiringi Selawat dan Musik Rebana, Partai Perindo Lamongan Daftarkan Bacaleg

Abdul Wakhid, Jurnalis
Senin 15 Mei 2023 16:53 WIB
Rombongan bacaleg Perindo Lamongan saat daftar ke KPU. (iNews/Abdul Wakhid)
Share :

Ketua DPD Perindo Lamongan Ita Siti Maryam mengatakan, pada Pemilu 2024 kali ini pihaknya mendaftarkan 42 bacaleg, terdiri atas 25 bacaleg laki-laki dan 17 bacaleg perempuan.

"Mereka ini merupakan kader-kader militan. Mereka akan berjuang untuk kesejahteraan rakyat," katanya.

(Erha Aprili Ramadhoni)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya