Gali Tanah Buat Tanam Pohon Pisang, Warga Cileungsi Malah Temukan Ranjau Darat Aktif

Putra Ramadhani Astyawan, Jurnalis
Minggu 02 Juli 2023 00:01 WIB
Tim Gegana Polda Jabar amankan granat (foto: dok ist)
Share :

"Saksi langsung melaporkan temuannya ke Ketua RT dan Bhabinkamtibmas. Selanjutnya temuan tersebut dibawa ke Mako Polsek Cileungsi," jelasnya.

Tim Gegana Polri Polda Jabar langsung melakukan pengamanan dan berkoodinasi dengan Tim Penjinak Bom Polda Jabar. Setelah dilakukan pemeriksaan bahwa benda tersebut merupakan ranjau darat aktif.

"Pemusnahan ranjau darat langsung dilakukan di lahan kosong hingga situasi kondusif," tutupnya.

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya