"Jumlah korban TPPO sebanyak 2.002 orang," ujar Ramadhan.
Dalam hal ini, Ramadhan mengungkapkan bahwa, modus yang paling banyak digunakan pelaku adalah Pekerja Migran Indonesia (PMI).
"Modus yang dilakukan,PMI Pembantu Rumah Tangga (PRT) sebanyak 437. ABK sebanyak 9. PSK sebanyak 179. Eksploitasi anak sebanyak 43," tutup Ramadhan.
(Awaludin)