Dengan adanya pertemuan ini, Rere melanjutkan, berharap dapat terjalin kerja sama antar Partai Perindo dengan Siji. Tidak lain, untuk Indonesia sejahtera.
"Harapannya supaya anggota Siji ini tetap solid dan tetap maju dan terus bersatu untuk selalu meningkatkan value mereka sendiri supaya bisa berdiri di kaki sendiri," pungkasnya.
(Qur'anul Hidayat)