Ganjar Buka Festival Bunga Bandungan 2023, Harapkan Jadi Agenda Tahunan

Lurisa Lulu, Jurnalis
Senin 14 Agustus 2023 01:31 WIB
Ganjar buka Festival Bungan Bandungan 2023/Foto: Antara
Share :

Sementara itu, warga tampak sangat antusias dengan festival ini, utamanya kaum ibu-ibu dan anak-anak muda. Hal ini terlihat saat mereka diperbolehkan mengambil bunga yang dihias di kendaraan hias. Setelah melakukan konvoi, bunga yang mereka ambil sengaja dibawa pulang ke rumah masing-masing.

 BACA JUGA:

Adapun, Festival Bunga Bandungan 2023 ini berjalan cukup sukses, meski digelar di tengah penurunan omzet petani bunga di bulan ini.

Ketua panitian Festival Bunga Bandungan 2023, Bowo Suwarsono mengatakan, penurunan omzet petani bulan ini wajar lantaran memasuki bulan muharam atau bulan suro dalam kalender Jawa, jarang ada event.

(Nanda Aria)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya