Dorong Milenial Berdikari, Bacaleg Perindo Berikan Bantuan Komputer

Agung Bakti Sarasa, Jurnalis
Sabtu 16 September 2023 17:47 WIB
Bacaleg DPRD Kota Bandung dari Partai Perindo John Binsar Simalango serahkan bantuan komputer. (MPI/Agung Bakti Sarasa)
Share :

Sedangkan Agus juga memiliki adik yang masih mengenyam pendidikan dan satu dari dua kakanya merupakan penyandang disabilitas.

"Dengan sekarang memberikan bantuan komputer untuk Agus, berarti Agus bisa lebih mandiri. Lebih bisa mengembangkan lagi ke depan, berharap bisa lebih maju lagi," ucap John.

"Penghasilan lebih besar. Jadi bisa meningkatkan kesejahteraan juga buat keluarga dan semuanya," ujarnya.

John mengungkapkan, cita-cita Agus yang ingin membantu ekonomi keluarga akhirnya diwujudkan bacaleg partai yang dikenal sebagai partai modern yang peduli rakyat kecil, gigih berjuang untuk penciptaan lapangan kerja dan Indonesia sejahtera itu.

Sehingga, lanjut John, Agus harus semangat setelah hadirnya bantuan seperangkat lengkap komputer tersebut.

"Sekarang kita memberikan bantuan komputer ini diharapkan bisa membuat Agus lebih maju ke depannya," tuturnya.

(Erha Aprili Ramadhoni)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya