Bantuan 51,5 Ton Logistik dari Indonesia untuk Palestina Tiba di Mesir

Raka Dwi Novianto, Jurnalis
Senin 06 November 2023 18:40 WIB
Bantuan untuk Palestina tiba di Mesir. (Foto: Dok Ist)
Share :

Pada pengiriman tahap pertama bantuan kemanusiaan ini, pemerintah mengirimkan berbagai barang logistik yang telah disesuaikan dengan kebutuhan rakyat Palestina di Gaza. Bantuan antara lain berupa alat kesehatan, obat-obatan, tenda, selimut, pakaian hangat, hingga bahan makanan.

Setelah mengirimkan bantuan, dua pesawat Hercules TNI AU kembali ke Indonesia melalui rute penerbangan yang sama dengan keberangkatan.

(Qur'anul Hidayat)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya