Ganjar: Danau Toba Cantik Sekali, Bisa Dikembangkan Jadi Destinasi Wisata Dunia

Robert Fernando H Siregar, Jurnalis
Minggu 12 November 2023 16:36 WIB
Share :

"Tadi ditunjukan produk UMKM yang bagus sekali, kreasinya bagus. Anak-anak mudanya punya desain-desain yang bagus, terus kemudian para seniornya bisa buat kerajinan yang sangat bagus dan indah sekali," papar Ganjar.

Ganjar juga mendorong pemberian narasi pada setiap corak produk untuk memperkenalkan proses, filosofi, dan teknologi tinggi yang terlibat.

"Tadi saya minta agar narasi dari setiap corak yang ada, agar masyarakat yang ada di luar mengerti prosesnya, filosofi pewarnaanya, bahwa ini memiliki teknik yang tinggi. Harusnya punya tekonologi yang cukup bagus, tentu ini bisa mendukung potensi parwisata yang ada disini," pungkasnya.

(Khafid Mardiyansyah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya